Bantah Warganya Ikut Citayam Fashion Week, Wali Kota Depok: Nggak Benar..
Walikota Depok Pastikan Warganya Tak Ada yang Ikut Nongkrong di "Citayem Fashion Week"-@roy_tampan19-Instagram
“Sudah kami kaji untuk membuat public space ada di Margonda. Itu sudah akan kami siapkan, jauh sebelum ini,” tutur dia.
++++++
Namun demikian, Idris enggan membeberkan konsep ruang terbuka ya ia maksudkan tersebut.
“Iya nanti rahasia, kejutan lah,” ucap dia.
BACA JUGA:Baru 15 Menit Mengudara, Pilot Citilink Surabaya-Makassar Meninggal Dunia
BACA JUGA:Ada Dugaan Pelanggaran Kampanye Mendag Zulkifli Hasan, Ini Tanggapan Bawaslu
Seperti diketahui, "Citayam Fashion Week" adalah fenomena urban yang muncul imbas banyaknya warga dari wilayah penyangga Jakarta seperti Citayam, Depok, Bojonggede yang nongkrong di jantung ibu kota itu.
Pesona "Citayam Fashion Week" hingga kini tak kunjung luntur dan bahkan menarik perhatian Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan serta sejumlah selebritas.
Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-