Wanita Haid di Malam Lailatul Qadar, Bisa Tetap Dapat Keberkahan? Buya Yahya Bilang Begini

Wanita Haid di Malam Lailatul Qadar, Bisa Tetap Dapat Keberkahan? Buya Yahya Bilang Begini

Ceramah Buya yahya-Al Bahjah TV-Youtube

"Maka Anda akan bersama dengan orang yang dimuliakan di malam Lailatul Qadar, asal hidupkan malam itu dengan ibadah walau sedang haid atau nifas," tutupnya.

Dapat disimpulkan bahwa setiap umat Islam bisa mendapatkan berkah malam Lailatul Qadar meski sedang haid atau nifas. Banyak amalan yang bisa dilakukan secara sah dan tanpa melanggar aturan Allah untuk mendapatkan pahala yang berlimpah.

Memang, malam Lailatul Qadar tidak pernah diketahui kapan munculnya. Sebab, itu merupakan rahasia Allah.

Meskipun demikian, Imam Syafi'i pernah berpendapat bahwa malam Lailatul Qadar berpotensi terjadi pada tanggal ganjil seperti 21 dan 23 bulan Ramadhan.

BACA JUGA:Tiket Kereta Ekskutif Jadi Murah di bulan Ramadhan, Berikut Daftar Keberangkatannya

Sedangkan mayoritas ulama berpendapat bahwa malam Lailatul Qadar terjadi pada tanggal 27 sebagaimana dalam hadis Nabi SAW berikut ini:

"Barang siapa yang berusaha menggapainya (lailatul qadar), hendaknya dia berusaha menggapainya pada malam kedua puluh tujuh." (HR Muslim, Ahmad, Abu Dawud dan Tirmidzi)

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: