Siap Pulang Kampung? Pelindo Group Hadirkan Program Mudik Gratis 2025, Begini Cara Daftarnya

Siap Pulang Kampung? Pelindo Group Hadirkan Program Mudik Gratis 2025, Begini Cara Daftarnya

Mudik Gratis Bersama BUMN & Pelindo Group-Ilustrasi-Istimewa

- 26 Maret 2025 – Pemberangkatan mudik

- 7 April 2025 – Keberangkatan arus balik

Syarat Pendaftaran

Agar dapat berpartisipasi dalam program ini, para calon pemudik wajib memenuhi kriteria berikut:

BACA JUGA:Aksi Hijau Waruna Group Bersama LindungiHutan Penanaman 2000 Pohon Mangrove

- Sehat jasmani dan rohani

- Belum pernah terdaftar di program Mudik

- Gratis Bersama BUMN 2025 atau instansi lain

- Mengisi data diri sesuai KTP dan KK

- Mendaftarkan diri melalui situs resmi

BACA JUGA:Cair Bulan Maret 2025, Segini Nominal Bansos PKH 2025 dan Cara Cek Penerimanya

- Bersedia menerima informasi melalui email dan WhatsApp

Informasi Lokasi Keberangkatan Mudik Gratis Pelindo 2025

Para pemudik akan memulai perjalanan dari beberapa lokasi keberangkatan utama yang terletak di kota-kota besar berikut:

- Jakarta: Lapangan 223 X, samping Masjid Al-Khodamuttaqwa, Pelabuhan Tanjung Priok

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya