Daftar 5 Orang Terkaya di Indonesia yang Dulu Hidupnya 'Melarat' Tapi Sekarang Kaya Raya

Daftar 5 Orang Terkaya di Indonesia yang Dulu Hidupnya 'Melarat' Tapi Sekarang Kaya Raya

orang terkaya-@folkative-Instagram

BACA JUGA:5 Cara Mencegah Kanker Payudara yang Paling Dasar, Yuk Terapkan

2. Low Tuck Kwong

Low Tuck Kwong dikenal sebagai raja batu bara tanah air. Orang terkaya ke-2 di Indonesia ini memiliki total kekayaan bersih mencapai US$27,2 miliar atau sekitar Rp421,32 triliun.

Kejayaannya kian meningkat berkat PT Bayan Resources di Kalimantan yang terlibat baik dalam produksi maupun penjualan batu bara di pasar domestik hingga internasional.

Selain itu, harta kekayaannya juga semakin melimpah dengan dari PT Samindo Resources, Manhattan Resources, dan The Farrer Park Company.

BACA JUGA:5 Arti Garis Tangan Lurus Menurut Primbon Jawa, Kamu Termasuk yang Mana?

Orang terkaya Indonesia ini juga mengeluarkan Rp10 miliar untuk emmbangun Tabang Zoo di Kalimantan Timur, guna melindungi satwa eksotis yang habitatnya terancam akibat pertambangan batu bara.

Ia juga pernah menggelontorkan dana sebanyak Rp50 miliar untuk biaya operasional pendidikan di Universitas Pendidikan Indonesia.

3. Robert Budi Hartono

Budi Hartono merupakan pewaris utama PT Djarum bersama saudaranya Michael Hartono. Ia dan Michael juga pemilik saham terbesar di PT Bank Central Asia.

BACA JUGA:Ibunda Ashraf Tulis Ungkapan Cinta untuk BCL yang Baru Menikah: 'Untuk Setiap Akhir...'

Selain itu, Budi Hartono telah berinvestasi pada berbagai sektor property dan banyak lagi lainnya. Ia adalah orang yang turut ambil bagian dalam suksesnya Blibli.com.

Ia dan Michael juga menjadi pendiri merek elektronik ternama di Indonesia, yakni Polytron serta beberapa real estat populer di Jakarta.

Kekayaan terpisah yang dimiliki Budi Hartono adalah senilai US$24,8 miliar atau sekitar Rp384,15 triliun.

4. Michael Hartono

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: