INGAT! 6 Kategori Penderita Sakit Ini Dilarang Minum Air Kelapa, Pokoknya Jangan
bahaya air kelapa---Istimewa
Seperti beberapa makanan lain, air kelapa juga bisa menyebabkan reaksi alergi pada orang-orang tertentu.
Pada dasarnya kelapa adalah kacang pohon, maka orang yang mengonsumsi kelapa atau air kelapa mungkin rentan terhadap alergi.
Oleh sebab itu, ada baiknya mengganti air kelapa dengan minuman lain agar tidak menimbulkan reaksi alergi.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Blush On Lokal, Pigmented dan Harganya Terjangkau!
4. Sebelum dan Sesudah Operasi
Air kelapa dapat mengganggu kontrol tekanan darah selama dan setelah pembedahan.
Hentikan penggunaan air kelapa setidaknya dua minggu sebelum jadwal operasi.
Cystic fibrosis dapat menurunkan kadar garam dalam tubuh.
BACA JUGA:Promo Melimpah! Shopee Live Beri Diskon Murah Sampai 80 Persen Dua Kali Sehari
Beberapa orang dengan fibrosis kistik perlu minum cairan atau pil untuk meningkatkan kadar garam, terutama natrium.
Air kelapa bukanlah cairan yang baik untuk meningkatkan kadar garam pada penderita fibrosis kistik.
Air kelapa mungkin mengandung terlalu sedikit natrium dan terlalu banyak kalium.
5. Darah rendah
Air kelapa baik bagi penderita tekanan darah tinggi karena air segar ini bisa menurunkannya, walaupun harus dibatasi juga.
Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News
Sumber: