Cara Mudah dan Cepat Membuat Masker Madu untuk Meningkatkan Kulit Wajah Halus

Cara Mudah dan Cepat Membuat Masker Madu untuk Meningkatkan Kulit Wajah Halus

masker madu-Ilustrasi-Freepik

5. Diamkan masker madu selama 20–30 menit.

6. Bersihkan masker madu menggunakan air hangat.

7. Lalu basuh wajah menggunakan air dingin yang berfungsi untuk merapatkan pori-pori wajah kembali.

8. Keringkan wajah dengan tisu atau handuk bersih.

BACA JUGA:5 Tindakan yang Tidak Boleh Dilakukan Setelah Anak Imunisasi, Pokoknya Dilarang Banget!

Akan tetapi kamu juga bisa merasakan alergi jika menggunakan madu ini jika kulit kalian sensitif.

Adapun gejala iritasi pada kulit kalian yaitu :

- Muncul merah pada kulit wajah disertai rasa panas

- Rasa gatal yang terus menerus secara berlanjut

BACA JUGA:Awas! Ini 3 Efek Samping Makan Rambutan yang Jarang Diketahui Banyak Orang, Bisa Terkena IBS

- Kulit wajah mengelupas hari ke hari

- Kulit seperti terbakar terlihat merah matang.

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya