7 Langkah Mudah Tarik Tunai Saldo Dana dari Indomaret dan Alfamart

7 Langkah Mudah Tarik Tunai Saldo Dana dari Indomaret dan Alfamart

aplikasi DANA---Ist

Setelah itu masukkan kode PIN atau sandi yang telah anda buat sebelumnya yaitu berupa angka. 

3. Pastikan Saldo Dana Tersedia

Setelah kalian sudah memasukin akun DANA anda, anda juga bisa langsung mengecek saldo yang anda miliki untuk ditarik tunai.

4. Kunjungi Gerai Alfamart atau Indomaret Terdekat

BACA JUGA:Buya Yahya Ajarkan Waktu Tidur Terbaik untuk Menghindari Rezeki Sempit, Terapkan Yuk

Setelah itu kalian bisa langsung mengunjungi alfa dan indomaret terdekat rumah kalian untuk tarik tunai.

5. Hubungi Kasir Alfamart

Saat Anda berada di Alfamart, pergilah ke kasir dan sampaikan niat Anda untuk melakukan pencairan saldo Dana. Kasir akan membantu Anda dalam proses ini.

6. Verifikasi Oleh Kasir

BACA JUGA:11 Rekomendasi Sabun Cuci Muka untuk Kulit Wajah, Minyak Hilang Seketika!

Setelah anda sudah meminta oleh kasir untuk tarin tunai via alfa atau indomaret kasir akan segera melakukan verifikasi data.

Kasir Alfamart akan meminta Anda untuk memberikan beberapa informasi penting, seperti:

- Nomor handphone yang terdaftar pada akun Dana Anda.

- Jumlah saldo Dana yang ingin Anda cairkan.

BACA JUGA:dr Zaidul Akbar Minta Jangan Olahraga di Waktu Ini, Potensi Bahayanya Besar!

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: