Tersedia di Apotek, Ini 3 Rekomendasi Minyak Rambut untuk Mengatasi Uban

Tersedia di Apotek, Ini 3 Rekomendasi Minyak Rambut untuk Mengatasi Uban

masalah rambut uban-Ilustrasi-Pixabay

2. Green Angelica Minyak Uban

BACA JUGA:Mau Nyemil di Siang Hari Tapi Takut Naik BB? Coba Cemilin Ini Deh..

Minyak rambut penghilang uban terbaik berikutnya adalah Green Angelica Minyak Uban. 

Produk asli Indonesia ini memiliki kemampuan dalam mengatasi uban di usia muda maupun tua.

Tak ayal, produk ini banyak direkomendasikan oleh sebagian pengguna sebagai obat penghilang uban terbaik. 

Menggunakan kandungan dari minyak jarak tau yang lebih populer dikenal sebagai castor oil membuatnya dapat memberikan efek yang baik di rambut.

BACA JUGA:Viral Penumpang Kehilangan iPad, PO Rosalia Indah Beri Respons Tegas Begini

Tak hanya membantu rambut kembali hitam, namun juga turut mengatasi masalah kerontokan maupun kebotakan dan juga aromanya yang lembut khas nagat nyaman saat digunakan. 

Diproses dengan alami menjadikannya sebagai produk yang sayang untuk dilewatkan. 

Cukup dengan mengoleskannya langsung ke area rambut yang beruban secara rutin. 

Maka, dalam waktu beberapa minggu kamu bisa merasakan efek dan hasil yang cukup terlihat di rambut uban mu. 

BACA JUGA:Kurang Puas dengan Pelayanan Kupu-kupu Malam, Pria di Tangerang Ngamuk-ngamuk!

3. On Miracle Hair Oil

Produk obat penghilang uban permanen ini dapat membantu mengembalikan warna asli rambut yang sudah terlanjur menjadi putih. Berbeda dengan semir rambut yang langsung memberikan efek. 

Produk ini justru emprosesna secara perlahan. Sehingga lebih aman dan nyaman saat digunakan. Adapun bahan utama yang digunakan seperti minyak kemiri dan minyak wijen. 

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: