Kok Sering Banget Induk Kucing Makan Anaknya Sendiri Pas Baru Melahirkan? Ini Jawabannya

Kok Sering Banget Induk Kucing Makan Anaknya Sendiri Pas Baru Melahirkan? Ini Jawabannya

kucing makan anaknya-Ilustrasi-Pinterest

Induk kucing yang kekurangan gizi mungkin secara naluriah memakan satu atau lebih anak kucing untuk memenuhi nutrisi dan makanan yang dia butuhkan.

Hal ini dapat dicegah dengan memastikan bahwa induk kucing kamu diberi makan dengan baik dan memiliki pola makjan yang tepat untuk dapat memberi makan anaknya dengan baik.

4. Waktu Melahirkan yang Lama

Beberapa kucing bisa melahirkan selama tiga hari atau lebih. Meskipun kucing dapat makan dan minum selama waktu ini, prosesnya dapat sangat merugikannya.

BACA JUGA:Breaking News! Tahanan Lapas Klas II A Tangerang Kabur

Melahirkan yang lama sering kali membuat kucing kelaparan, dan mungkin memakan anak kucing untuk mendapatkan kembali sebagian nutrisi yang hilang.

Kucing adalah karnivora yang ketat, dan mereka dapat memulihkan nutrisi penting dari memakan anak kucing yang akan membantunya terus melahirkan.

5. Melahirkan saat Terlalu Muda

Kucing yang masih terlalu muda untuk melahirkan anak kucing biasanya akan mengalami stres cukup serius. Hormon indukan atau naluri keibuan pada kucing yang terlalu muda belum datang, sehingga si kucing lebih memilih memakan anaknya karena kebingungan. 

BACA JUGA:Cari Keberkahan di Hari Jumat Amalkan Doa Ini Yuk

Selain itu, suara anak kucing juga akan membangkitkan naluri berburu induk kucing yang terlalu muda.

Itulah 5 alasan pasti mengenai masalah kucing memakan anaknya setelah melahirkan yang bisa kalian ketahui.

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: