Ini Dia Sederet Keuntungan Tidur Siang bagi Anak-anak

Ini Dia Sederet Keuntungan Tidur Siang bagi Anak-anak

Ilustrasi anak tertidur pulas-istimewa-google

POSTINGNEWS.ID - Tidur siang sudah menjadi hal yang diwajibakan dari orang tua untuk anak-anak.

Ternyata, ada sejumlah manfaat dari tidur siang bagi anak.

Dilansir dari sejumlah sumber, ini manfaat tidur siang bagi anak-anak:

Sarana Relaksasi Tubuh

BACA JUGA:Sindir Benny Mamoto yang Sebut Tak Ada Kejanggalan di Kasus Brigadir J, Ini Kata Mantan Ketua KNPI Haris Pratama

Tidur merupakan kegiatan tepat untuk relaksasi tubuh dan otak yang telah digunakan anak untuk melakukan segudang aktivitas sebelum jam tidur siang. 

Saat anak bangun, tubuh akan lebih segar sehingga mengurangi kesempatan tantrum akibat kelelahan.

Membuat Anak Lebih Bahagia 

+++++

Riset telah membuktikan bahwa tidur siang dapat membuat anak lebih bahagia dan mempunyai risiko stres lebih kecil daripada anak yang jarang tidur siang. 

Sebaliknya, anak yang jarang tidur siang cenderung lemas, risiko untuk mengalami tantrum pun lebih besar.

Mencegah Penyakit 

Umumnya, anak terserang suatu penyakit karena daya tahan tubuhnya menurun. 

BACA JUGA:Sampaikan Permintaan Maaf, Ferdy Sambo Siap Bertanggung Jawab dan Jalani Proses Hukum

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya