Resep Pisang Goreng Enak, Camilan Iseng Saat Turun Hujan

Resep Pisang Goreng Enak, Camilan Iseng Saat Turun Hujan

resep pisang goreng-Ilustrasi-Pinterest

- 1 sdt vanili bubuk

- 1/2 sdt garam

- 1 sdm biji wijen, jika suka

Cara Memasak pisang goreng teman hujan yaitu :

BACA JUGA:Bansos PKH Mulai Cair November-Desember, Simak Cara cek Bansos PKH Lewat HP!

1. Kupas pisang lalu belah masing-masing menjadi dua dan sisihkan.

2. Adonan Tepung Kering: Taruh semua bahan dalam wadah sedang. Aduk hingga tercampur rata.

3. Siapkan baskom sedang dengan wadah berlubang atau saringan di dalamnya lalu beri air es hingga 3/4 penuh.

4. Gulingkan tiap potongan pisang dalam campuran tepung. Sedikit tekan hingga terbalut rata.

BACA JUGA:7 Cara Membedakan Skincare Asli dengan yang Abal-Abalan, Awas Salah Beli!

5. Taruh dalam saringan di dalam wadah berisi air es. Lakukan hingga bahan habis.

6. Tiriskan pisang, gulingkan lagi dalam campuran tepung kering sambil balik-balik hingga terbentuk adonan 'keriting' pada pisang.

7. Lakukan yang sama hingga seluruh pisang habis.

8. Panaskan minyak banyak di atas api sedang. Goreng pisang keriting hingga kering dan kuning kecokelatan warnanya.

BACA JUGA:Ratusan Ribu Koin Kuno Ditemukan di Jepang, Punya Makna Simbolis

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya