Intip Sederet Suku yang Punya 5 Gender, Fakta Mencengangkan Terkuak!

Intip Sederet Suku yang Punya 5 Gender, Fakta Mencengangkan Terkuak!

suku 5 gender-Ilustrasi-Istimewa

Seorang calalai tak segan menangani pekerjaan dan mengenakan pakaian layaknya laki-laki. Uniknya, mereka tidak menganggap dirinya sebagai laki-laki dan tak berharap menjadi laki-laki.

4. Calabai

Calabai perlawan dari calalai, yaitu seorang yang lahir dengan kondisi biologis laki-laki, namun sikapnya yang menyerupai perempuan. Mereka berperilaku dan berperan sebagai perempuan di kesehariannya. Kebanyakan masyarakat menganggap mereka sebagai perempuan karena identitas gender dan penampilan calabai yang serupa dengan perempuan.

Calabai punya peran yang cukup penting dan signifikan. Hampir setiap tradisi adat pernikahan Suku Bugis melibatkan calabai sebagai seseorang yang ahli dalam mengatur penikahan layaknya perempuan. 

BACA JUGA:Nih 4 Merk Magic Com Terbaik 2023, Anti Bau dan Basi!

Mereka akan berperan sebagai merias pengantin, menyiapkan makanan, dan menghias dekorasi.

5. Bissu

Lain lagi dengan gender Bissu, yaitu perpaduan dari semua gender yang ada di suku Bugis. Sifat maskulin serta feminin ada pada gender Bissu.

Gender ini pun tidak tertarik dengan laki-laki atau perempuan. Mereka berpegang teguh pada filosofi masyarakat Bugis kuno yang mengatakan, “Manusia sempurna adalah manusia yang memiliki unsur keperempuanan dan kelaki-lakian secara seimbang dan adil.”

BACA JUGA:Tips Ilmu Feng Shui Agar Usaha Cepat Berkembang, Catat 5 Ilmunya!

Gender Bissu dianggap oleh masyarakat Bugis sebagai orang suci atau spiritual dan memiliki kedudukan tinggi dan juga penting.

Akan tetapi jumlah guru yang memiliki pengetahuan tentang cara bissu semakin berkurang, tentu di masa depan, bissu akan terancam punah.

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: