Survei Capres 2024 Terbaru: Elektabilitas Prabowo Subianto Unggul Head to Head di Wilayah Jatim
Kamis 12-10-2023,13:00 WIB
Prabowo Subianto unggul dalam hasil survei Poltracking-@prabowo-Instagram
Prabowo Subianto: 53,4%
Anies Baswedan 17,9%
Tidak tahu/tidak jawab: 28,7%
Simulasi 3
Prabowo Subianto 42,3%
Ganjar Pranowo 40,5 %
Tidak tahu/tidak jawab: 17,2%
Adapun, survei ini dilakukan dengan sebanyak 1.000 responden. Responden merupakan warga Jawa Timur yang berusia di atas 17 tahun ke atas.
Pemilihan sampel dalam survei ini dilakukan melalui metode multi stage random sampling dengan margin of eror survei +/- 3,1%. Survei ini dilakukan melalui wawancara.
Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-