Simak Cara Daftar KUR BCA 2023, Bisa Dapat Limit Sampai Puluhan Juta!

Simak Cara Daftar KUR BCA 2023, Bisa Dapat Limit Sampai Puluhan Juta!

KUR BCA 2023-@BCAid-Instagram

- Berikutnya, calon pemohon akan memperoleh kode verifikasi untuk melanjutkan pengisian form.

- Lakukan pengisian data sesuai instruksi serta mengunggah dokumen yang dibutuhkan.

- Petugas akan meninjau lokasi dan kelayakan bisnis.

- Tunggu proses lebih lanjut dan uang KUR akan dikirimkan ke rekening terdaftar.

BACA JUGA:Cuman Jadi Bot Telegram Bisa Dapat Saldo DANA Gratis, Gini Caranya

2. Cara Pengajuan KUR BCA 2023 Offline

- Pergi ke kantor bank BCA terdekat sambil membawa semua dokumen permohonan.

- Ambil nomor antrian dan utarakan rencana Anda untuk meminjam sejumlah dana untuk usaha.

- Mengisi formulir, menyerahkan berkas, dan mengajukan nominal pinjaman.

BACA JUGA:Ajukan BCA Personal Loan untuk Pinjaman di Setiap Kebutuhan, Dana Cair Hingga Rp100 Juta Tanpa Agunan!

- Petugas akan menyampaikan jadwal kedatangan ke lokasi usaha.

- Pihak bank akan melakukan peninjauan data dan kelayakan kurang lebih selama 14 hari kerja.

- Apabila lolos, pemohon akan menerima pinjaman via transfer ke rekening BCA.

Pastikan sebelum mengajukan pinjaman KUR BCA kalian sudah memiliki rekening BCA atas nama kalian sendiri.

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: