Kartu Kredit Kalian Tidak Bisa Digunakan Transaksi Online? Ini Penyebabnya Loh!

Kartu Kredit Kalian Tidak Bisa Digunakan Transaksi Online? Ini Penyebabnya Loh!

Penolakan trasnksi kartu kredit-Ilustrasi-Pixabay

2.Pastikan mengingat PIN yang benar saat transaksi kartu kredit.

3.Tidak overlimit. Lakukan transaksi senilai limit yang tersedia atau minta kenaikan limit jika dirasa limit saat ini kurang dari rencana transaksi yang akan dilakukan.

4.Hubungi call center bank penerbit untuk menanyakan alasan dan membuka blokir.

5.Bisa menerima OTP yang dikirim penerbit kartu kredit di HP yang digunakan pemegang kartu, serta memasukkan OTP yang dikirim dengan benar.

BACA JUGA:Tanpa Modal! Dapatkan Saldo DANA Cuma-Cuma dengan 5 Aplikasi Penghasil Uang Ini, Dijamin Untung

6.Mengganti kartu lama dengan pengganti kartu baru agar transaksi bisa tetap dilakukan.

7.Bayar tagihan tepat waktu dan jangan gagal bayar. Biasanya keterlambatan selama 3 hari masih ditolerir, namun lepas dari itu kartu tidak bisa digunakan sampai tunggakan pembayaran dilunasi.

8.Cek informasi CVV/CVC di belakang kartu kredit dan masukkan infonya dengan benar.

9.Bawa beberapa kartu dari penerbit yang berbeda, terutama dari bank internasional, untuk antisipasi jika terjadi masalah saat transaksi di luar negeri.

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: