Catat! Ini Bulan Terbaik untuk Menikah Menurut Kalender Jawa

Catat! Ini Bulan Terbaik untuk Menikah Menurut Kalender Jawa

bulan perbikahan yang baik bagi orang Jawa-@iluminen-Instagram

Selanjutnya, ada Ruwah yang juga dianggap sebagai bulan baik untuk menikah dalam adat Jawa. Pasangan yang menikah di bulan ini akan dilingkupi kedamaian seumur hidup, cepat dianugerahi momongan, serta dijauhkan dari fitnah maupun dengki dari pihak luar.

4. Syawal

Banyak pasangan yang memilih menikah saat Syawal, karena yakin ini adalah bulan baik untuk mengadakan upacara pernikahan.

Syawal dipercaya sebagai bulan yang penuh kasih sayang dan cinta. Pasangan yang menikah di bulan ini bakal memiliki rumah tangga yang langgeng dan jauh dari perselingkuhan.

BACA JUGA:FIFA Tunjuk Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-17, Kok Bisa?

5. Besar

Besar juga termasuk bulan baik untuk menikah. Pasangan yang memilih bulan ini sebagai hari pertama dalam membina rumah tangga bakal dikaruniai kedamaian dan dijauhkan dari masalah.

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya