Begini Cara Hadapi Pasangan yang Sering 'Mood Swing', Jangan Ikut Emosi Ya!
cara menghadapi pasangan mood swing--pexels
JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Pasangan yang memiliki karakter 'mood swing' tentu akan membuat kita bingung, bagaimana cara untuk menghadapinya.
Seseorang yang memiliki sikap mood swing tak dapat diduga karena perubahan suasana hati yang dapat berubah dengan begitu cepat.
Dilansir dari berbagai sumber, ini 5 cara yang dapat kamu terapkan untuk menghadapi pasangan yang memiliki karakter mood swing.
BACA JUGA:Catat Menu Makanan Diet Sehat, Ekonomis dan Mudah Didapat!
BACA JUGA:Simak 5 Manfaat Olahraga Lari di Malam Hari, Bisa Tingkatkan Kebahagiaan?
1. Cari tahu penyebabnya
Tanyakan apa yang membuat moodnya berantakan, selain sebagai bentuk perhatian, hal ini menandakan bahwa kamu siap menjadi pendengar yang baik untuk dirinya. Hindari menduga yang tidak tidak, hal ini hanya akan membuat hubungan kalian semakin merenggang.
2. Kendalikan emosi diri
Memang sulit untuk menghadapi pasangan yang suka mood swing, namun ikut-ikutan menjadi emosi hanya dapat memperburuk situasi. Kendalikan emosimu agar suasana tidak semakin kacau.
BACA JUGA:Polisi Ungkap Pasangan Pemeran Video Mesum Kebaya Merah Ternyata...
3. Tunjukkan rasa empati
Perubahan suasana hati tak jauh dari persoalan perhatian, mereka pasti ingin diperhatikan lebih oleh orang yang ia sayang. Nyatakan bahwa kamu khawatir atas perubahan sikapnya, serta tanyakan apa yang bisa kamu bantu.
4. Perhatikan cara untuk menenangkannya
Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News
Sumber: