Gempar! Video Gus Yaqut Hadiri Konferwil XVIII GP Ansor DKI Jakarta Dikawal Ketat Banser, Kok Ada Hastag #PecatBarenoDariMUI?
Heboh! Gus Yaqut Hadiri Konferwil XVIII GP Ansor DKI Jakarta, Videonya Viral: Gusmen Dikawal?--Twitter @Lady_zeebo
Heboh! Gus Yaqut Hadiri Konferwil XVIII GP Ansor DKI Jakarta, Videonya Viral: Gusmen Dikawal?||Twitter @Lady_zeebo
"Video Gus Yaqut menghadiri acara Konferwil XVIII GP Ansor DKI Jakarta mendadak viral dan menyita perhatian warganet. Benarkah Menag dikawa ketat pasukan banser?"
JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Kehadiran Menag Gus Yaqut dalam Konferensi Wilayah (Konferwil) XVIII GP Ansor DKI Jakarta mendadak jadi perhatian warganet.
Tentu bukan lantaran seorang Menteri Agama ikut menghadiri acara sebuah organisasi tersebut, melainkan soal kerumunan yang dinilai sebagai penjagaan ketat untuk Gus Yaqut.
Pasalnya, saat menghadiri acara konferensi Wilayah (Konferwil) XVIII GP Ansor DKI Jakarta yang berlangsung di Asrama Haji itu, Gus Yaqut seolah dijaga ketat.
Terlebih, kegiatan tersebut diikuti oleh enam pengurus cabang dan 44 pengurus anak cabang (PAC) se-DKI Jakarta pada Minggu 7 Maret 2022.
BACA JUGA:Dinilai Sebagai Tokoh Paling Nyinyir, Fadli Zon Menampik: Saya Tidak Pernah Merasa Nyinyir, Tapi...
BACA JUGA:Mulai April 2022, Malaysia Masuk Fase Endemi, Indonesia Kapan?
Dalam Konferensi Wilayah XVIII Gerakan Pemuda Ansor DKI Jakarta, menetapkan Muhammad Ainul Yakin sebagai Ketua periode 2022-2026.
+++++
Video Gus Yaqut saat menghadiri acara tersebut pun langsung viral di media sosial Twitter, usai diunggah oleh akun @Lady_Zeebo pada 8 Maret 2022.
"Banser Kawal Gusmen @YaqutCQoumas saat menghadiri Konferwil PW GP Ansor DKI Jakarta," ujar akun Lady.
"Banser Garda NKRI #PecatBarenoDariMUI" sambungnya.
Dalam video terlihat rombongan banser mengawal Gus Yaqut yang sedang berjalan.
Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News
Sumber: berbagai sumber