Gubernur DKI Pastikan Gaji ASN Aman Meski DBH Dipotong

Pramono Anung `1200-Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi-
BACA JUGA:Kemnaker Buka 20 Ribu Slot Magang, Batas Waktu Daftar Sampai 12 Oktober
Nilai APBD DKI Jakarta akan disesuaikan dari Rp 95 triliun menjadi Rp 79 triliun tanpa mengganggu pelayanan publik utama.
Ia menyebut Pemprov akan menggunakan pendekatan pendanaan kreatif atau creative financing untuk menutupi kekurangan anggaran.
“Kami meminta izin kepada Kementerian Keuangan, untuk menyetujui Jakarta melakukan creative financing, di antaranya melakukan apa yang disebut dengan Jakarta Collaboration Fund atau obligasi daerah dan sebagainya, yang memang belum ada,” tuturnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News