10 Rekomendasi Face Mist Terbaik di Indonesia: Bikin Wajah Kamu Jadi Lembab Bersinar!

10 Rekomendasi Face Mist Terbaik di Indonesia: Bikin Wajah Kamu Jadi Lembab Bersinar!

Bio Essence Miracle Bio Water-@tokopedia-Instagram

BACA JUGA:6 Rekomendasi HP Samsung Harga Rp2 Jutaan, Aman Dikantong!

3. Nature Republic Aloe Vera 92% Soothing Gel Mist 

Mengandal kandungan aloe vera organikyang tersertifikasi oleh CCOF California, produk yang satu ini sangat aman untuk dipakai ke seluruh tubuh kamu termasuk bagian tangan dan kaki. 

Meski mempunyai nama Soothing Gel Mist, namun tekstur pada produk ini cenderung berair daripada berbentuk seperti gel yang agak padat. 

Cukup di semprotkan dua kali sehari yang mampu melembapkan kulit wajah kamu bertahan selama seharian. 

BACA JUGA:Suami Ditahan Karena Kasus Korupsi, Instagram Sandra Dewi Diserang Netizen

4. Haple Pure Rose Water

Dengan tingkat pH yang disesuaikan dengan kebutuhan pH kulit kita, formula pada produk ini tidak akan menimbulkan lingkungan aktif untuk perkembangbiakan bakteri. 

Haple Pure Rose Water ini memiliki properti anti-inflammatory yang berguna untuk mengurangi kemerahan di kulit sensitif. 

Memiliki sifat anti aging yang sangat cocok untuk kamu yang ingin menyamarkan garis halus dan bintik hitam di wajah. 

BACA JUGA:Resep Kastangel Premium, Renyah dan Kejunya Terasa Banget di Mulut!

5. Nu Skin NaPCA Moisture Mist 

Jika kamu sedang mencari produk face mist dengan harga yang murah namun memiliki ukuran cukup besar, Nu Skin NaPCA Moisture Mist ini bisa kamu jadikan sebagai opsi utama. 

Produk yang satu ini selalu mengutamakan fungsi tunggal untuk melembapkan kulit wajah kamu. 

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: