Menegangkan! Ini 5 Rekomendasi Drama Korea Thriller Terbaik Sepanjang Masa
Drakor februari 2024-@drakorindulu-Instagram
BACA JUGA:Daftar Buah yang 'Worth It' untuk Mengurangi Purin, Penderita Asam Urat Merapat!
Ikuti perjuangan mereka dalam menghadapi serangan alien yang menegangkan hingga momen penuh haru ketika para siswa tersebut saling menyemangati satu sama lain, dan harus kehilangan teman satu persatu.
3. A Shop for Killers
Diangkat dari novel karya penulis Kang Ji Young, drama ini dibintangi oleh Lee Dong Wook dan Kim Hye Jun yang akan ditayangkan di Disney+ mulai tanggal 17 Januari 2024.
Drama ini menceritakan tentang seorang perempuan ditinggalkan oleh ibunya lantaran dibunuh ayahnya, sang ayah pun akhirnya membunuh dirinya sendiri sehingga ia dibesarkan oleh pamannya yang merupakan pengelola pusat perbelanjaan.
BACA JUGA:KUA Depok Buka Suara Soal Pernikahan Ayu Ting-Ting
Dia baru mengetahu kebenaran tentang toko pamannya yang ternyata menjual perlengkapan untuk membantu seorang pembunuh melakukan aksi kejinya, setelah pamannya meninggal.
4. A Killing Vote
Drama ini mengisahkan tentang petugas kepolisian yang diberikan tugas untuk menangkap Dog Mask, pelaku kejahatan yang telah melakukan serangkaian pembunuhan kepada pelaku kejahatan.
Semua orang yang berusia diatas 18 tahun akan mendapatkan pesan untuk memberikan suara apakah penjahat tersebut pantas diberikan hukuman mati atau tidak, jika mendapat 50 persen suara dukungan hukuman mati maka Dog Mask akan dibutuhkan.
BACA JUGA:Ivan Gunawan Berikan Selamat ke Ayu Ting-Ting, Beneran Lamaran Nih?
Akibat keadaan tersebut polisi harus bergerak cepat menangkap Dog Mask si pelaku pembunuhan misterius, serta memastikan nasib penjahat yang menjadi sasaran Dog Mask tetap terjaga.
5. Bitch X Rich
Drama korea satu ini dibintangi oleh salah satu member girl group Red Velvet yaitu Kim Yerim, yang menyajikan tentang kematian misterius seorang siswi SMA.
Banyak murid di sekolah tersebut yang dicurigai menjadi dalang dari kasus pembunuhan siswi SMA tersebut. Drama ini juga menceritakan tentang permasalahan yang dialami para siswa, mulai dari kesenjangan sosial, pembullyan, hingga kisah percintaan yang toxic.
Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News
Sumber: