3 Jenis Makanan yang Terbukti Mengatasi Kecanduan Merokok, Yuk Hentikan Sekarang!

3 Jenis Makanan yang Terbukti Mengatasi Kecanduan Merokok, Yuk Hentikan Sekarang!

merokok.2-wirestock-Freepik

BACA JUGA:Tega! Seorang Tante Mutilasi Keponakannya Sendiri Demi Gaet Perhiasan di Tubuhnya

Jenis biji - bijian ini kaya akan serat, seperti kacang merah, kacang kedelai, atau kacang polong.

Selain itu, kacang polong juga memiliki manfaat untuk menurunkan berat badan dan juga meningkatkan kesehatan jantung.

Dengan mengonsumsi kacang sebagai camilan dapat membantu perokok untuk mengalihkan perhatiannya terhadap merokok.

Oleh karena itu, kacang dapat membantu perokok untuk mengurangi hasrat untuk merokok karena telah teralihkan dengan mengonsumsi kacang.

BACA JUGA:Jangan Panik! Ada 6 Cara Penting Meminimalisir Rasa Mual dan Muntah pada Anak

2. Buah-buahan

Selain kacang - kacangan, buah juga dapat membantu perokok untuk membersihkan radikal bebas yang menumpuk dalam tubuh karena efek samping dari kebiasaan merokok.

Buah bisa membantu mengatasi kecanduan merokok karena dengan mengonsumsi buah - buahan segar yang kaya akan serat dan vitamin dapat membantu mengurangi rasa ingin merokok.

Jenis buah - buahan seperti pisang, melon, semangka, pir, apel, mangga bisa menjadi opsi untuk dikonsumsi.

BACA JUGA:5 Manfaat Lemon untuk Atasi Permasalahan Rambut, Formula Anti Rontok?

3. Permen karet

Untuk mengurangi kebiasaan merokok, kuncinya adalah dengan mengalihkan hasrat untuk merokok.

Permen karet dapat menjadi opsi untuk hal tersebut, karena dengan mengunyah permen karet bisa mengalihkan rasa ingin mengonsumsi rokok.

Disarankan untuk mengunyah permen karet yang bebas gula agar tidak menaikkan kadar gula yang tinggi dalam tubuh.

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: