Jangan Diet Ekstrim! Ini Cara Diet yang Aman dan Cepat

Jangan Diet Ekstrim! Ini Cara Diet yang Aman dan Cepat

Diet untuk kesehatan-Ilustrasi-Pinterest

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Mempunyai badan yang ideal dan bagus merupakan impian hampir semua orang di dunia.

Untuk memiliki badan yang bagus, tentu perlu menjaga berat badan untuk terus berada di batasan normal.

Seringkali orang-orang melakukan diet untuk mencapai badan yang diimpikan semua orang.

BACA JUGA:Viral Pengemis Maksa Minta Uang Sampai Marah: 'Ngamuk Kalau Nggak Dikasih'

Bahkan, ada yang sampai melakukan diet ekstrim yang seringkali tanpa disadari sangat berbahaya untuk kesehatan tubuh.

Oleh karena itu, jika ingin melakukan diet, terapkanlah pola diet yang sehat, seperti dibawah ini:

1. Makan banyak sayur

Untuk mencapai berat badan yang ideal, tentu harus mengonsumsi makanan yang sehat dan hindari makanan berlemak.

BACA JUGA:Jokowi Sentik Mendikbud Gara-gara Kurikulum Baru yang Rumit

Sayuran merupakan opsi makanan diet yang sangat bagus, selain tidak berlemak, sayur juga memiliki khasiat dan manfaat yang sangat melimpah.

Hal ini karena sayuran merupakan makanan yang rendah karbohidrat, serta mengandung banyak serat, air dan juga nutrisi.

Berdasarkan penelitian, jika mengonsumsi sayur sebanyak tiga porsi setiap harinya dapat membantu mempercepat penurunan badan.

Oleh karena itu, perbanyaklah konsumsi sayuran agar berat badan dapat turun dengan optimal.

BACA JUGA:Resmi Jadi Tersangka, Firli Bahuri Diberhentikan Sementara Sebagai Ketua KPK

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: