Catat! 9 Langkah yang Perlu Kamu Lakukan Agar Dompet Digitalmu Aman dan Terhindar dari Kejahatan Siber

Catat! 9 Langkah yang Perlu Kamu Lakukan Agar Dompet Digitalmu Aman dan Terhindar dari Kejahatan Siber

Foto: Ilustrasi by Pexels-Sora Shimazaki-pexels

6. Pastikan jaringan Wi-Fi publik yang kamu gunakan aman. Hal ini menjadi salah satu faktor para peretas mengakses dompet digitalmu,

7. Lakukan pembaharuan aplikasi secara rutin untuk meningkatkan layanan keamanan yang telah disediakan oleh penyedia layanan,

8. Pastikan kamu tidak mengklik tautan yang mencurigakan agar terhindar dari serangan peretas yang dapat mengambil data penting kamu.

9. Lakukan pemeriksaan rutin pada riwayat transaksi. Apabila kamu menemukan transaksi mencurigakan yang tidak pernah kamu lakukan, maka segeralah untuk menghubungi customer service penyedia layanan.

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: