Debat Wargenet Masalah Kebijakan WFH dan Polusi Udara di Jakarta, Ada Solusi?

Debat Wargenet Masalah Kebijakan WFH dan Polusi Udara di Jakarta, Ada Solusi?

mayoritas warganet pada dasarnya mendukung kebijakan WFH (kerja dari rumah) untuk mengurangi polusi udara di Jakarta.--

Hal ini terjadi karena penggunaan kendaraan listrik dianggap bisa meningkatkan kebutuhan listrik, yang pada akhirnya bisa berdampak pada peningkatan aktivitas PLTU batubara.

Di sisi lain, penggunaan transportasi umum adalah solusi yang paling populer dan mendapatkan dukungan terbesar dari warganet, sekitar 89,4 persen.

Kebijakan WFH menempati peringkat kedua dalam dukungan, dengan angka dukungan sebesar 77,1 persen.

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya