Jumlah Kasus TBC Meningkat Sekitar 969.000! Indonesia Jadi Negara Pengidap TBC Terbesar Kedua di Dunia Setelah India!

Jumlah Kasus TBC Meningkat Sekitar 969.000! Indonesia Jadi Negara Pengidap TBC Terbesar Kedua di Dunia Setelah India!

Dengan jumlah pengidap TBC yang tinggi, pemerintah berharap dapat meningkatkan deteksi kasus dan memastikan vaksinasi yang efektif.-ilustrasi-MNC Trijaya

Terkait anggaran, pemerintah telah menerima donasi dari berbagai pihak, termasuk donasi senilai US$70 juta dari USAID untuk program pengentasan TBC.

Anggaran ini tidak hanya digunakan oleh pemerintah, tetapi juga oleh lembaga-lembaga masyarakat dalam membantu upaya pengentasan TBC di Indonesia.

 

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya