Kemenhub Antisipasi Lonjakan Arus Mudik 2023, Lalu Lintas One Way Bakal Diberlakukan

Kemenhub Antisipasi Lonjakan Arus Mudik 2023, Lalu Lintas One Way Bakal Diberlakukan

Ketika one way diberlakukan tahun lalu, lalu lintas dari Gerbang Tol Kalikangkung menuju Jakarta dialihkan ke jalan arteri sepanjang rekasaya lalin tersebut berjalan.

Karena tidak ada lagi kendaraan yang mengarah ke Jakarta dari Jawa Tengah di jalan tol, masyarakat yang melakukan pergerakan ke arah barat bisa melewati jalur alternatif.

“Dan kita juga antisipasi dalam artian orang sekian, rest area akan penuh, gimana nanti orang yang sudah kebelet, sudah kita coba pikirkan, rest area darurat umpamanya,” kata Heri.

“Kemungkinan besar (one way) ini diterapkan untuk melancarkan arus lalin saat arus mudik, karena mau pakai cara apa lagi?” sambungya.

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: