Waspada! Ini 5 Faktor Penyebab Pendarahan Pada Otak

Waspada! Ini 5 Faktor Penyebab Pendarahan Pada Otak

ilustrasi penyebab pendarahan otak-Ron Lach-pexels

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Pendarahan otak merupakan pendarahan yang terjadi di dalam jaringan otak.

Darah yang terkumpul kemudian membentuk massa dan memberi tekanan pada otak, kondisi ini disebut sebagai epidural hematoma.

Kondisi yang menyebabkan pecahnya pembuluh arteri di otak hingga menyebabkan perdarahan lokal di jaringan sekitarnya, bahkan dapat membuat matinya sel-sel otak.

BACA JUGA:Raffi Ahmad Sampaikan Kabar Duka Cita: Mami Popon Meninggal Dunia, Dimakamkan di Bandung

BACA JUGA:Ide Menarik Rayakan Tahun Baru di Rumah, Asli Deh Pasti Tak Bakal Nyesel!

Pada akhirnya, kematian sel-sel otak membuat pengidapnya tidak sadarkan diri atau bahkan kematian. 

Namun, terdapat beberapa faktor penyebab terjadinya pendarahan didalam otak. Berikut ini adalah faktor penyebab pendarahan otak yang perlu diwaspadai.

1. Tekanan Darah Tinggi atau Hipertensi

Tekanan darah yang tinggi dapat melemahkan dinding pembuluh darah (aneurisma) otak sehingga berisiko pecah. Apabila kondisi ini tidak segera diatasi, darah akan mengumpul di otak dan mengakibatkan munculnya gejala-gejala stroke.

2. Cedera Kepala

Cedera kepala umumnya terjadi ketika seseorang mengalami kecelakaan lalu lintas, terjatuh dari ketinggian, atau cedera kepala akibat olahraga.

BACA JUGA:Indy Barends Ucap 'Gue Sayang Banget Sama Lo' ke Indra Bekti, Reaksinya Malah Bikin Ngakak: Terima Kasih

Kondisi ini paling berisiko di alami oleh lansia di atas 50 tahun, pasalnya keseimbangan tubuh mengalami penurunan seiring bertambahnya usia seseorang.

3. Gangguan Darah

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: