1. Atur pencahayaan dan posisi layar laptop
Untuk menghindari kelelahan mata, disarankan untuk mengatur pencahayaan di sekitar laptop atau perangkat elektronik yang digunakan.
Selain itu, penting juga untuk menjaga jarak yang tepat antara mata dan layar yaitu sekitar 50–66 cm untuk mengurangi ketegangan mata.
BACA JUGA:Tiket Kereta Ekskutif Jadi Murah di bulan Ramadhan, Berikut Daftar Keberangkatannya
Kamu juga bisa menggunakan kursi yang dapat disesuaikan posisinya bisa membantu menjaga jarak yang optimal antara mata dan layar laptop.
2. Istirahatkan Mata
Agar mata tetap segar dan terhindar dari kelelahan, disarankan untuk memberi istirahat selama 20 detik setiap 20 menit sekali.
Salah satu metode yang dapat diterapkan adalah metode 20-20-20, di mana setiap 20 menit mengalihkan pandangan ke objek yang berjarak sekitar 20 kaki selama 20 detik.
BACA JUGA:Aneh Tapi Nyata! Kepala Bocah Ini Tersangkut di Kaleng Susu, Damkar Sigap Bantu Selamatkan
Dengan demikian, hal ini akan membantu merefresh mata dan menjaga kesehatan mata setelah sekian lama menatap layar.
3. Atur pencahayaan ruangan
Upayakan agar pencahayaan di dalam ruangan tidak terlalu intens dan mengganggu bagi mata.
Jika menggunakan lampu ruangan atau lampu meja yang memiliki intensitas cahaya tinggi, disarankan untuk menurunkan kecerahan layar.
BACA JUGA:Pendaftaran UTBK SNBT 2024 Akan Segera Dibuka, Cek Info Lengkapnya di Sini
Dengan melakukan penyesuaian ini, akan membantu mengurangi beban yang diterima oleh mata dan meningkatkan kenyamanan visual.
4. Jaga agar mata Anda tetap terhidrasi