Presiden RI Jokowi Bakal Kunjungi China, Jepang, dan Korea Selatan, Ini Agenda Lengkapnya
Presiden Jokowi. -Biro Pers Sekretariat Presiden-
Nilai perdagangan kedua negara tahun lalu mencapai 18,41 miliar Dollar AS.
Sementara investasi Korea Selatan di Indonesia terus bertumbuh dengan pesat, dan pada tahun 2021 mencapai 1,64 miliar Dollar AS.
BACA JUGA:Kemenag Lambat Respon Kekerasan Seksual di Pesantren
“Selain membahas penguatan kerja sama bilateral, presiden dan para pemimpin ketiga negara tersebut tentunya di dalam pertemuan bilateral masing-masing akan membahas perkembangan terakhir beberapa isu kawasan dan isu internasional,” tambah Retno.
Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Source
- Tag
- Share
-