Ternyata, ini Dampak jika Anak Melewati Tidur Siang

Ternyata, ini Dampak jika Anak Melewati Tidur Siang

Ilustrasi anak tertidur pulas-istimewa-google

Durasi Tidur Siang bagi Si Kecil

BACA JUGA:Telapak Kaki Sering Kesemutan, Kenali Penyakit yang Mengintai

Menurut Halodoc, berikut durasi tidur si kecil dalam sehari sesuai dengan usianya.

    Usia 0 hingga 3 bulan. Selama 14 hingga 17 jam.

    Usia 4 hingga 12 bulan. Selama 12 hingga 16 jam.

    Usia 1 hingga 2 tahun. Selama 11 hingga 14 jam.

    Usia 3 hingga 5 tahun. Selama 10 hingga 13 jam.

    Usia 6 hingga 12 tahun. Selama 9 hingga 12 jam.

Meski begitu, si kecil sudah harus berhenti tidur siang jika menyebabkan mereka sulit tertidur di malam hari, tidak merasa lelah, punya suasana hati yang konsisten, dan tidak menunjukan tanda-tanda mengantuk.

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: