Ini 10 Tips Cepat Menghilangkan Noda Membandel Pada Pakaian Warna Putih

Ini 10 Tips Cepat Menghilangkan Noda Membandel Pada Pakaian Warna Putih

Tips Menghilangkan Noda Pada Pakaian Warna Putih-- freepik

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Pakaian warna putih kerap menjadi pilihan favorit bagi banyak orang karena tampilannya yang bersih dan elegan. Namun, saat Anda menghadapi noda pada pakaian berwarna putih, dapat menjadi tugas yang menantang untuk mengembalikan kecerahannya seperti semula.

Untungnya, terdapat sejumlah trik dan tips yang dapat membantu Anda menghilangkan noda pada pakaian putih tanpa merusak atau memudarkan warna. 

Penampilan akan menjdi nilai tambah seseorang, berikut tips dan trik lengkap untuk Anda.

1. Tindakan Cepat

Langkah pertama yang perlu Anda lakukan ketika mendapatkan noda pada pakaian putih adalah bertindak cepat. 

Semakin cepat Anda mengatasi noda, semakin besar kemungkinan Anda untuk menghilangkannya sepenuhnya. 

BACA JUGA:Medina Zein Gugat Cerai Suaminya Lukman Azhari Usai Pernah Alami KDRT dan Diselingkuhi

Jangan biarkan noda tersebut menetap terlalu lama pada serat kain karena hal itu akan membuatnya semakin sulit untuk dihilangkan.

2. Pisahkan Pakaian

Sebelum mencuci pakaian putih, selalu pisahkan mereka dari pakaian berwarna lainnya. 

Hal ini akan mencegah noda dari pakaian berwarna lainnya agar tidak menyebar ke pakaian putih dan memperburuk situasi.

3. Gunakan Deterjen Khusus

Pilihlah deterjen khusus yang dirancang khusus untuk mencuci pakaian putih. 

BACA JUGA:6 Langkah Mudah Membuat Scrub Bengkuang, Bantu Kulit Tampak Bersih dan Mulut

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: