Resep Siomay Khusus Kamu yang Lagi Diet Rendah Kalori, Eank dan Sehatnya Sama-sama Dapet!

Resep Siomay Khusus Kamu yang Lagi Diet Rendah Kalori, Eank dan Sehatnya Sama-sama Dapet!

siomay untuk diet-@cookpad-Instagram

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Jika kamu sedang jalani program diet dan ingin memakan siomay tentu bisa saja.

Kamu bisa membuat siomay dirumah dengan olahan bahan sendiri dimana bahannya sangat rendah kalori untuk kalian santap.

Siomay adalah salah satu makanan yang terkenal dari Bandung dengan bentuk yang mirip dengan dimsum. 

BACA JUGA:Anak Terlanjur Stunting, Apa yang Harus Dilakukan?

Umumnya bahan siomay adalah campuran dari daging ayam, ikan dan udang.

Siomay rendah kalori kali ini berbahan sayuran yang bisa memperbaiki pencernaan kalian.

Bahan utama dari siomay yang rendah kalori ini hanyalah sawi putih dan juga tahu.

Pembuatan siomay ini pun tidak membutuhkan minyak hanya dengan kalian kukus saja.

BACA JUGA:Siap-siap! Honda Stylo 160 Bakal Segera Launching, Harga Mulai Rp20 Jutaan?

Sawi merupakan bahan makanan rendah kalori namun kaya akan kandungan gizi dan nutrisi. 

Nutrisi-nutrisi yang terkandung dalam sawi putih antara lain: air, protein, karbohidr kalsium, fosfor, zat besi, natrium, kalium, follat, beta karote.

Sayuran ini memiliki banyak manfaat, mulai dari mengurangi risiko jantung, menjaga tubuh dari inflamasi, kesehatan dan kekuatan tulang, menurunkan tekanan darah, kesehatan saluran pencernaan, mengatur kadar gula, hingga mencegah anemia.

Yuk langsung saja ikutin cara membuat dan juga bahan yang harus kalian siapkan untuk membuat siomay rendah kalori ini :

BACA JUGA:3 Fakta Unik Jelang Match Seru Indonesia vs Australia, Socceroos Masih Tanpa Gol di 16 Besar?

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: