Wah! Tanaman Ini Bisa Datangkan Rezeki Menurut Ajaran Islam

Wah! Tanaman Ini Bisa Datangkan Rezeki Menurut Ajaran Islam

Buah pendatang rezeki-ILUSTRASI-ISTIMEWA

Manfaatnya yang sangat banyak tidak hanya dapat menunjang kesehatan fisik, tetapi juga kecantikan tubuh.    

Buah delima disebutkan sebanyak tiga kali dalam Al-Qur'an, yaitu pada surah Al-An'am ayat 99 dan 141, serta Ar-Rahman ayat 69. Tentu hal tersebut membuat pohon satu ini begitu istimewa. 

Buah delima disebutkan dalam ayat suci Al-Qur'an yang berbunyi:     

”Delima yang serupa (bentuk dan warnanya) dan tidak serupa (rasanya). Makanlah buahnya apabila ia berbuah dan berikanlah haknya (zakatnya) pada waktu memetik hasilnya, tapi janganlah berlebih-lebihan. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang berlebihan," (QS. Al-An'am: 99). 

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya