Tips Nonton Konser Bagi Pemula Agar Tetap Aman dan Nyaman

Tips Nonton Konser Bagi Pemula Agar Tetap Aman dan Nyaman

konser coldplay-Ilustrasi-Pixabay

JAKARTA, POSTINGNEWS.IDHari ini Rabu, 15 November 2023 akan diadakan konser Coldplay di GBK dan sangat ditunggu tunggu bagi para masyarakat Indonesia yang sudah membeli tiketnya.

Bagi kalian yang baru saja pertama kali ingin menonton acara konser kalian wajib mengikuti tips dibawah ini agar aman dan nyaman saat nonton konser.

Biasanya, banyak pemula yang nonton konser kebingungan apa saja yang harus ia lakukan saat konser besar ditontonnya.

BACA JUGA:Cara Basmi Nyamuk Pakai Bahan Alami, Auto Minggat!

Yuk ikuti tips dibawah ini cara nonton konser agar tetap aman dan nyaman bagi kalian semuanya.

1. Pastikan Untuk Memberitahu Orang Terdekat

Penting untuk memberi tahu rencara nonton konser pada orang terdekat, seperti orang tua atau kerabat. Tentu saja hal ini merupakan antisipasi jika terjadi sesuatu, sehingga orang-orang terdekat bisa langsung mencari tahu tentang keberadaan dan kondisi dengan cepat.

Jika berpergian ke luar negeri, sertakan juga nomor sementara atau Kedutaan Besar Indonesia di negara yang dituju untuk jaga-jaga terjadi situasi darurat.

BACA JUGA:Amalkan Doa Ini untuk Dijauhkan dari Rasa Iri, Jangan Sampai Punya Sifat 'Terkutuk'

2. Wajib Membawa Identitas

Selalu membawa identitas diri saat menghadiri sebuah konser musik atau konser apapun. Identitas diri ini akan bermanfaat untuk penukaran tiket dengan wristband atau saat memasuki venue konser. 

Pastikan KTP atau paspor jika nonton konser di luar negeri ada di tas kelengkapan dokumen. Selain untuk kebutuhan konser, identitas diri juga sangat dibutuhkan bagi pihak berkepentingan untuk mengetahui identitas penonton apabila terkena masalah atau musibah.

3. Pastikan Kondisi Badan Fit

BACA JUGA:Mengecilkan Lingkar Paha Tak Perlu Sampai Habiskan Banyak Uang, Cukup Lakukan 7 Kegiatan Ini!

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: