Menurut Primbon Jawa, Ada Tingkah Laku Kucing yang Bisa Dapat Rejeki Nomplok

Menurut Primbon Jawa, Ada Tingkah Laku Kucing yang Bisa Dapat Rejeki Nomplok

Hewan pembawa rezeki-Ilustrasi-Pinterest

JAKARTA, POSTINGNEWS.IDPrimbon Jawa menyampaikan bahwa ada beberapa tingkah laku kucing yang bisa membuat kita mendapatkan rejeki nomplok.

Sebagaimana kita kethaui bahwa hewan kucing adalah hewan peliharaan yang memiliki berbagai tingkah laku unik dan kompleks.

Apabila kalian merawat kucing tersebut dengan baik bisa mendatangkan rezeki untuk diri kalian sendiri.

BACA JUGA:Ustadz Khalid Basalamah Berikan Satu Doa untuk Mengatasi AIN Pada Anak

Berikut beberapa gerak gerik kucing ayng menjadi pertanda akan mendatangkan rezeki nomplok untuk kalian menurut Primbon Jawa.

1. Jika Kucing memandang tanpa berkedip kepada majikannya, maka bisa jadi yang memelihara akan memperoleh rezeki.

2. Jika kucing duduk tidak bergerak di muka sang majikan, maka yang memelihara akan memperoleh anugrah.

3. Jika tidur di atas ikat kepala, sorban, baju sang majikan, maka yang memelihara akan memperoleh uang yang halal.

BACA JUGA:Buruan Serbu! Ada Diskon Tiket Kereta Api Hari Pahlawan 25 Persen, Cek Rutenya di Sini

4. Jika tidak pergi dari sudut rumah/ bertempat di situ, si majikan akan memperoleh keberuntungan. Jika bertrmpat tinggal bergantian dari empat sudut rumah, si majikan akan memperoleh anugrah yang besar.

5. Jika kucing bergulung gulung, maka sang pemilik akan difitnah orang.

6. Jika seperti menunjukan kukunya kepada sang majikan, maka aka nada penjahat yang menginginkan harta benda sang majikan.

Perlu diingat bahwa mitos dan kepercayaan ini bervariasi di seluruh Indonesia dan antar komunitas budaya yang berbeda.

BACA JUGA:Okie Agustina Pilih Gugat Cerai Gunawan Dwi Cahyo, Rumah Tangganya Goyah!

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya