Pro-Kontra Krisdayanti Beri Ameena Kopi Hitam, Akui Adanya Tradisi Turun Temurun: Saya Sembuh dari Masa Kritis
Sabtu 25-03-2023,20:55 WIB

Bagi Krisdayanti, kopi mempunyai banyak manfaat. Dan dari tradisi dari keluarganya memberikan kopi hitam yang masih murni tanpa campuran gula.
"Itu benar. Asalkan bukan kopi kantong atau kopi-campuran gula atau pemanis lainnya,” pungkasnya.
Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-