JAKARTA, PostingNews.id - Gaji 13 pensiunan PNS terkonfirmasi akan alami kenaikan. Namun, perlu diperhatikan trerkait cara pencairannya,
U ntuk melakukan pencairan pensiunan, perlu memahami perubahan mekanisme otentikasi PT Taspen untuk gaji pensiunan PNS. PT Taspen juga mengumumkan perubahan sistem otentikasi untuk pencairan gaji pensiunan PNS di tahun 2025 mendatang. PT Taspen mengklaim aplikasi baru ini mudah digunakan oleh pensiunan PNS khususnya untuk melakukan otentikasi pencairan gaji. Dengan aplikasi terbaru PT Taspen yang bernama Andal by Taspen pensiunan PNS hanya disuruh melakukan selfie untuk pencairan gaji di setiap bulannya. BACA JUGA:Hore! Gaji 13 Pensiunan PNS Cair, Catat Jumlah dan Tanggalnya Hal ini tentu memperingkas proses otentikasi, yang sebelumnya pensiunan PNS harus melakukan berbagai instruksi melalui aplikasi otentikasi Taspen seperti diharuskan melakukan serangkaian gerakan badan untuk verifikasi, seperti menggelengkan atau menganggukkan kepala, mengedipkan mata, dan mengucapkan huruf 'A'. "Peluncuran aplikasi Andal by Taspen adalah langkah kami dalam menghadirkan layanan digital yang mudah diakses, terutama bagi peserta pensiun. Dengan aplikasi ini, khususnya pensiunan, dapat melakukan klaim manfaat dengan lebih mudah, efisien, praktis, dan aman. Unduh aplikasi Andal by Taspen sekarang dan nikmati kemudahan klaim secara digital," dikutip dari laman resmi PT Taspen. BACA JUGA:Cair! Tak Hanya Tunjangan, Guru Honorer Juga Dapat Bantuan Studi S1 Adapun cara mengakses aplikasi ini adalah sebagai berikut: 1. Unduh aplikasi Andal by Taspen di Playstore dan Appstore. 2. Pilih menu Autentikasi pada halaman awal aplikasi Andal. 3. Input data identitas seperti Nomor Induk Kependudukan (NIK), Nomor TASPEN (NOTAS), atau Kartu PNS Elektronik (KPE) pada halaman autentikasi. 4. Setelah verifikasi data, peserta diminta untuk melakukan swafoto (selfie) guna perekaman data biometrik. 5. Peserta akan menerima pesan konfirmasi, “Proses Autentikasi Anda berhasil. Terima kasih Bapak/Ibu telah melakukan autentikasi bulan ini.”Gaji 13 Pensiunan PNS Naik, Ini Aplikasi dan Cara Mencairkannya
Senin 05-05-2025,11:41 WIB
Reporter : Arsitta
Editor : Andre Alkemangi
Kategori :
Terkait
Senin 22-09-2025,13:57 WIB
Pemerintah Wacanakan Kenaikan Gaji PNS dan Pejabat Negara di 2025
Jumat 19-09-2025,17:36 WIB
Full Senyum Nih! Prabowo Resmi Menaikan Gaji PNS: Guru, Dosen, TNI, Polri dan Pejabat Negara
Kamis 18-09-2025,20:00 WIB
Apakah SK PPPK Paruh Waktu Bisa Dicairkan? Ternyata Begini Faktanya, Simak Detailnya di Sini!
Senin 30-06-2025,23:08 WIB
Tarif Ojek Online Bakal Naik 8 Sampai 15 Persen, Dirjen Kemenhub: Sudah Kami Kaji
Senin 05-05-2025,11:41 WIB
Gaji 13 Pensiunan PNS Naik, Ini Aplikasi dan Cara Mencairkannya
Terpopuler
Kamis 02-10-2025,20:00 WIB
IndigoHub Makassar Jadi Jembatan Kampus dan Industri, UNASMAN Belajar AI Lewat Studi Banding 2025
Kamis 02-10-2025,14:00 WIB
Motor Listrik Subsidi 2025: Transportasi Murah, Ramah Lingkungan, dan Jadi Tren Baru
Kamis 02-10-2025,13:00 WIB
Tips Sehat: Rempah Dapur yang Bikin Imun Kuat: Dari Racikan Tradisional Jadi Tren Gaya Hidup Sehat
Kamis 02-10-2025,10:00 WIB
5 Drama Populer yang Dibintangi Lee Chae Min, Dari High Class hingga Hierarchy
Kamis 02-10-2025,11:00 WIB
Harga Beras Turun di September 2025, Apa Artinya Buat Dompet Kita?
Terkini
Kamis 02-10-2025,20:00 WIB
IndigoHub Makassar Jadi Jembatan Kampus dan Industri, UNASMAN Belajar AI Lewat Studi Banding 2025
Kamis 02-10-2025,19:30 WIB
Embung Watu Macan: Solusi Air Bersih dan Ekonomi Desa dari Pertamina Foundation
Kamis 02-10-2025,19:00 WIB
Hotel Des Indes Menteng Rayakan 5 Tahun: Warisan Batavia yang Hidup Kembali di Era Modern
Kamis 02-10-2025,18:30 WIB
Naik Whoosh Makin Hemat! KCIC Kasih Diskon Rp50 Ribu Plus Souvenir Eksklusif Oktober 2025
Kamis 02-10-2025,18:10 WIB