10 Manfaat Buah Sukun yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Kamis 11-01-2024,14:00 WIB
Reporter : Aan Umilah
Editor : Priya Satrio

4. Memperbaik Perkembangan Otak Anak

Tak hanya orang dewasa yang bisa memakan buah ini, anak pun bisa mengkonsumsi buah ini supaya perkembangan otaknya baik.

Asam lemak omega-3 juga penting untuk pertumbuhan otak dan pikiran dan tersedia dibuah ini.

5. Menjaga Kesehatan Jantung

BACA JUGA:Cek Daftar Promo Holland Bakery Januari 2024, Ada yang Beli 1 Gratis 1!

Buah yang satu ini juga sangat cocok untuk kalian yang ingin menjaga kesehatan jantung.

Sukun juga dikaitkan dengan penurunan kadar kolesterol dan kalium yang dikandungnya menawarkan perlindungan terhadap gagal jantung kongestif.

6. Menjaga kesehatan aliran darah

Buah ini juga bisa melancarkan peredaran darah kalian, dan dengan lancarnya darah kalian bisa mencegah terjadinya stroke.

BACA JUGA:Saipul Jamil Diledek Dewi Persik: Semoga Allah Membersihkan Hatinya Ya

7. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Buah sukun ini juga sangat baik untuk menjaga kekebalan tubuh diri kalian.

kandungan didalam buah ini sangat baik banyak vitamin yang tersedia untuk kesehatan tubuh kalian.

8. Ladang Sumber Energi

BACA JUGA:Viral Sosok Clara Wirianda Diduga Jadi Wanita 'Simpanan' Pejabat Medan, Benarkah Menantu Jokowi?

Kategori :