JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Gelombang kartu prakerja hingga saat ini sudah mencapai gelombang ke 55.
Sebagaimana diketahui, setiap yang lolos menjadi bagian dari kartu prakerja nantinya akan mendapatkan beasiswa pelatihan sebesar Rp 3,5 Juta.
Ada insentif pasca pelatihan Rp600 ribu yang diberikan 1 kali, dan insentif survei Rp100 ribu untuk dua kali pengisian.
BACA JUGA:BMKG: Prakiraan Cuaca Wilayah DKI Jakarta Hari Ini, Senin 12 Juni 2023
Pihak PMO Kartu Prakerja mengumumkan tanggal pembukaan pendaftaran gelombang 55.
"Yang belum lolos enggak usah sedih, gabung lagi di Gelombang 55 yang akan dibuka pada Jumat, 16 Juni 2023 pukul 12.00 WIB!," tulis akun Instagram @prakerja.go.id.
Lantas, bagaimana cara pendaftaran kartu prakerja? Simak dibawah ini caranya :
- Buka laman www.prakerja.go.id melalui browser di HP
BACA JUGA:Ketahui Tanggal-Tanggal Penting di Bulan Zulhijjah: Puasa Arafah hingga Idul Adha 2023
- Masukkan email aktif dan password, klik Daftar Sekarang
- Buka email terdaftar, lakukan verifikasi email
-Buka laman www.prakerja.go.id pada browser di HP
- Login ke dashboard dengan email dan password terdaftar
BACA JUGA:Awas! Ini 9 Jenis Ular Paling Berbisa di Dunia, Kalau Ketemu Mending Lari Deh
- Lengkapi data diri dan verifikasi diri