Dinilai Arogan! Anggie A. Paturusi Kecam Aksi Anarkis Oknum Satpol PP Gowa, Sulsel Pukul Istri Tukang Kopi
Sabtu 17-07-2021,12:48 WIB
Lalu salah seorang oknum Pol PP melakukan pemukulan kepada pria pemilik cafe.
Tak terima suaminya dipukul, sang istri kemudian marah dan menyerang balik Pol PP.
BACA JUGA:Lyodra Akhirnya Merilis Album Perdananya Hasil Kolaborasi dengan Para Musisi Ngetop Indonesia ini
Petugas kemudian membalas dengan memukul perempuan pemilik cafe yang sedang hamil 9 bulan itu.
Sementara itu, pasca dipukul, Rosmiyanti sempat dilarikan ke fasilitas kesehatan terdekat. Lalu kemudian kondisi ibu hamil dan janinnya dipastikan sehat.*
Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Share
-