Deretan Mitos yang Kerap Terdengar Dikehidupan Sehari-hari

Deretan Mitos yang Kerap Terdengar Dikehidupan Sehari-hari

Ilustrasi Pengetahuan-Drobotdean-Capture Freepik

POSTINGNEWS.ID - Kita sering mendengar mitos tentang kebiasaan dalam kehidupan sehari-hari.

Apa saja mitos yang sering terdengar dalam kehidupan?

Dilansir dari berbagai sumber, Berikut Mitos yang kerap didengar sampai sekarang:

BACA JUGA:Waspada, Ada Penyakit yang Mengintai Jika Minum Air Dingin setelah Makan

1. Jangan menyisakan nasi atau membuang-buang nasi

Larangan menyisakan nasi atau membuang nasi, karena nasinya akan menangis. 

Mitos ini juga biasanya ditujukan pada anak kecil yang susah sekali di suruh makan. 

+++++

Pastinya alasan ini dijadikan bahan untuk menakut-nakuti anak bahwa jika makan nasi tidak habis maka nasinya bisa nangis. 

Dan biasanya anak kecil akan takut jika nasi akan menangis disebabkan ulahnya yang tidak mau makan. 

Larangan ini juga sangat baik sebagai media mendidik agar anak menghargai makanan.

2. Dilarang duduk di depan pintu ketika makan

BACA JUGA:Simak, ini Manfaat Percaya Terhadap Pasangan

Dulu, makan sambil duduk di depan pintu dimitoskan akan jauh dari jodoh. 

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: