Selamat! Jurgen Kloop Raih Penghargaan Pelatih Terbaik Liga Inggris Musim 2021-2022
Rabu 25-05-2022,22:50 WIB
Jurgen Kloop Didapuk sebagai Pelatih terbaik Liga Inggris Musim 2021-2022-Istimewa-@juergenkloop
Pelatih asal Jerman itu juga pernah meraihnya secara bersamaan pada akhir musim 2019/2020 ketika membawa Mohamed Salah dan kawan-kawan menjuarai Liga Inggris.
Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-