Manchester United Gebuk Norwich City 3-2, Cristiano Ronaldo Hattrick

Manchester United Gebuk Norwich City 3-2, Cristiano Ronaldo Hattrick

Manchester United--IG/MR

Namun, kerja keras tuan rumah baru mampu membuahkan hasil pada menit ke-76.

Ronaldo kembali menancapkan namanya di papan skor. 

Tendangan bebas sang megabintang ke arah kiri gawang tak mampu diantisipasi Tim Krul.

Hasil positif ini amat menguntungkan Man Utd yang masih berambisi merebut posisi empat besar. Sebab dua tim pesaing mereka, Tottenham Hotspur dan Arsenal gagal meraih kemenangan.

Tottenham secara mengejutkan kalah 0-1 dari Brighton & Hove Albion, sementara Arsenal juga kalah 0-1 dari Southampton.

BACA JUGA:Qatar Haramkam Kampanye LGBT pada Gelaran Piala Dunia 2022

Susunan pemain:

Manchester United XI (4-3-3): David De Gea; Diogo Dalot, Victor Lindelof, Harry Maguire, Alex Telles; Bruno Fernandes, Paul Pogba, Jesse Lingard; Anthony Elanga, Cristiano Ronaldo, Jadon Sancho.

Norwich City (4-2-3-1): Tim Krul; Sam Byram, Grant Hanley, Ben Gibson, Dimitrios Giannoulis; Kenny McLean, Mathias Normann; Kieran Dowell, Pierre Lees-Melou, Milot Rashica; Teemu Pukki.

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya