dr Zaidul Akbar Bagikan Resep Jitu Penghilang Kantung Mata Hitam, Bye-bye Mata Panda

dr Zaidul Akbar Bagikan Resep Jitu Penghilang Kantung Mata Hitam, Bye-bye Mata Panda

kantung mata hitam-dr. Zaidul Akbar Official-Youtube

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Pakar kesehatan islam yaitu dr Zaidul AKbar membagikan resep untuk menghilangkan kantung mata hitam.

Cara yang diberikan dr Zaidul Akbar ini sangatlah mudah untuk kalian lakukan.

Kantung mata yang hitam tentu saja membuat penampilan menjadi kurang menarik dipandang banyak orang.

BACA JUGA:5 Produk Body Lotion Tercocok untuk Kulit Kering, Beli di Indomaret Juga Ada Harga Murah

Sebelum kalian tau resep dr Zaidul Akbar ini kalian wajib tau penyebab kantung mata hitam diantaranya yaitu :

1. Usia yang bertambah

Pertambahan usia setiap orang tentu saja membuat jaringan kulit dan otot di area mata secara bertahap akan melemah dan mengendur.

Hal ini bisa membuat kantung mata kalian menjadi hitam pekat tidak enak dipandang mata.

BACA JUGA:Mau Ajukan KUR BSI 2024? Ini Persyaratannya, Cicilan Mulai Rp 700 Ribu per Bulan

2. Merokok dan konsumsi alkohol

Jika kalian merokok dan konsumsi alkohol secara berlebihan tentu membuat kalian menjadi kantung mata kalian menjadi hitam.

3. Kurang tidur

Jika kalian kurang jam tidur tentu saja membuat kalian menjadi alami kantung mata hitam.

BACA JUGA:11 Langkah Aktifkan BPJS Kesehatan Online Tanpa Perlu Repot-repot Antre

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya