Awas! Cek 7 Produk Pendukung Israel yang Paling Terkenal di Indonesia

Awas! Cek 7 Produk Pendukung Israel yang Paling Terkenal di Indonesia

mainan israel-Ilustrasi-Pixabay

BACA JUGA:CATAT! Ini 5 Tips untuk Kontrol Diabetes, Lakukan Sesering Mungkin

Puma adalah salah satu produsen pakaian olahraga terkemuka di dunia. Namun, Puma diboikot oleh sejumlah masyarakat di dunia karena menjadi sponsor internasional tunggal Asosiasi Sepak Bola Israel (IFA).

4. Interstar

Interstar merupakan produk mainan anak dari perusahaan TIP Top Toys yang memproduksi mainan jenis building block atau permainan konstruksi.

5. Edushape

BACA JUGA:Viral! Pernikahan Pasangan Ini Dapat Kalung Tumpukan Uang

Edushape merupakan mainan untuk melatih kecerdasan anak. Kantor Edushape bermarkas di Rosh Ha’ayin, Israel. Namun mainan yang populer di Indonesia itu diproduksi di China.

Untuk diketahui, organisasi militer Yahudi tak ragu menghujani penduduk Palestina dengan roket. Sampai saat ini, serangan tersebut masih terus diluncurkan Israel hingga penduduk sipil menjadi korban.

6. Tiny Love

Tiny Love adalah merek produk perlengkapan bayi yang berasal dari Israel. Produk-produk Tiny Love dirancang untuk membantu bayi tumbuh dan berkembang dengan optimal. Beberapa produk Tiny Love yang populer di Indonesia di antaranya adalah stroller, gendongan, dan mainan bayi.

BACA JUGA:Viral! Pernikahan Pasangan Ini Dapat Kalung Tumpukan Uang

7. Teva Pharmaceutical Industries

Teva Pharmaceutical Industries adalah perusahaan farmasi terbesar di Israel. Perusahaan ini memproduksi berbagai macam obat-obatan, termasuk obat-obatan generik. Beberapa produk Teva Pharmaceutical Industries yang populer di Indonesia di antaranya adalah obat-obatan untuk sakit kepala, flu, dan sakit maag.

Demikian informasi mengenai Produk Israel terkenal di Indonesia. Semoga bisa menambah wawasan Anda.

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: