Ini Cemilan yang Pas Saat Hujan Tiba, Peneman di Kala Udara Dingin

Ini Cemilan yang Pas Saat Hujan Tiba, Peneman di Kala Udara Dingin

Cara buat tekwan-Ilustrasi-Pinterest

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Saat ini daerah Jabodetabek mulai diguyur hujan namun hujan tersebut belum merata ke semua wilayah.

Biasanya pada saat hujan banyak orang ingin ada makanan untuk menjadi teman disaat hujan.

Kali ini akan ada makanan yang pas untuk menemani kalian saat musim hujan makanan tersebut yaitu tekwan dimana kuahnya sangat hangat untuk disantap.

BACA JUGA:Terenak! Resep Kue Pukis Dijamin Enak, Lembut di Mulut

Berikut beberapa cara untuk kalian membuat tekwan yang lezat menjadi peneman disaat hujan tiba.

Bahan tekwan:

- 250 gr ikan tenggiri

- 175 tepung sagu

BACA JUGA:Link Download WA GB Terbaru 2023, Sekali Klik Langsung Terinstal!

- 175 ml air

- 1 butir telur

- 1 sdt garam

- 1/2 sdt kaldu jamur

BACA JUGA:Waspada! Anak Indigo Bocorkan Isi Ramalan tentang Kondisi Alam dan Politik Indonesia di Penghujung Tahun 2023

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya