Oppo A18 dan Oppo A38 Punya Spesifikasi yang Mirip Banget, Ini Buktinya!

Oppo A18 dan Oppo A38 Punya Spesifikasi yang Mirip Banget, Ini Buktinya!

Oppo A18 dan Oppo A38 Punya Spesifikasi yang Mirip Banget, Ini Buktinya!-@Hero420Yasin-Twitter X

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Oppo secara resmi memperkenalkan ponsel baru dari lini A-series, bertajuk Oppo A18.

Katanya sih Oppo A18 ini merupakan suksesor dari Oppo A17 yang rilis September 2022 tahun lalu.

Oppo A18 memulai debutnya di Uni Emirat Arab dengan spesifikasi smartphone yang sangat mirip dengan Oppo A-series yang rilis awal bulan ini, yakni Oppo A38.

BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga Oppo Reno 10 5G Terbaru yang Punya Fitur Keren dengan Harga Rp6 Jutaan Aja!

Kemiripan antara Oppo A18 dengan A38 yaitu terletak pada sejumlah aspek seperti desain, layar dan juga chipsetnya.

Oppo A18 merupakan smartphone yang dirancang dengan desain yang menarik dan futuristik.

Dalam hal desain, Oppo A18 memiliki layar berponi yang mirip dengan Oppo A38.

Bukan hanya itu, bahkan punggung kedua ponsel ini dapat dikatakan hampir mirip, terutama karena desain modul kameranya yang berbentuk oval.

BACA JUGA:Gilak, Baterai OPPO Reno 10 5G Bisa Tahan Seharian Loh Meskipun Dipakai Terus!

Layar kedua smartphone ini juga memiliki ukuran yang sama, yaitu 6,56 inci yang memberikan pengalaman visual yang menakjubkan.

Meskipun memiliki kesamaan dalam hal desain, Oppo A18 memiliki spesifikasi yang berbeda dengan Oppo A38.

Oppo A18 memiliki layar IPS LCD 6,56 inci dengan poni bergaya tetesan air (waterdrop).

Resolusi layarnya adalah HD Plus dengan refresh rate 90 Hz, yang memberikan tampilan yang lebih halus dan responsif.

BACA JUGA:Ponsel Baru Tapi Murah! Ini Harga dan Penawaran Eksklusif OPPO Reno10 Series 5G

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: