TANPA JAMINAN! Flatform Hingga 100 Juta, Begini Cara Pengajuan KUR Mandiri 2023

KUR Mandiri 2023-Website-www.bankmandiri.co.id
Nah perlu diketahui karena ada subsidi dari pemerintah maka pelaku usaha harus merupakan warga negara Indonesia (WNI) yang dibuktikan dengan KTP.
Ciri pemilik KTP yang bisa mendapatkan pinjaman KUR Mandiri hingga Rp 100 juta tanpa jaminan yaitu:
1. Warga Negara Indonesia.
2. Usia minimal 21 tahun atau sudah menikah.
BACA JUGA:Kereta Cepat Jakarta-Bandung Resmi Beroperasi Oktober 2023, Jokowi: 'Tetap Sesuai Jadwal'
3. Memiliki usaha yang berjalan minimal 6 bulan.
4. Khusus korban yang sudah mengikuti pelatihan kewirausahaan, minimal umur usaha 3 bulan.
5. Belum pernah menerima kredit komersial, kecuali konsumsi rumah tangga; kredit ultra mikro atau sejenisnya; atau layanan pendanaan bersama berbasis digital.
Pemilik KTP yang memiliki ciri di atas bisa mengajukan pinjaman KUR Mandiri 2023 tanpa jaminan langsung ke kantor Bank Mandiri terdekat.
BACA JUGA:Ajukan KUR BCA Tapi Kok Selalu Gagal? Simak Tips Berikut Agar Pinjaman Disetujui
Adapun syarat yang harus dibawa antara lain yaitu:
-Fotokopi KTP, KK, dan buku nikah/akta cerai;
-Bukti kepemilikan usaha seperti SKU, NIB, SIUP, dan lain-lain;
-NPWP jika kredit yang diajukan di atas Rp 50 juta.
Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-