BPS: Indonesia Deflasi 0,02 Persen Selama Agustus 2023

BPS: Indonesia Deflasi 0,02 Persen Selama Agustus 2023

BPS: Indonesia Deflasi 0,02 Persen Selama Agustus 2023--

"Dari 44 kota yang mengalami inflasi pada bulan Agustus 2023, inflasi mtm tertinggi terjadi di Manokwari, yaitu sebesar 0,55 persen," tambahnya.

Komponen harga yang diatur oleh pemerintah mengalami deflasi bulanan sebesar -0,02 persen mtm, dengan andil deflasi sebesar -0,01 persen.

Hal ini dipengaruhi oleh komoditas bahan bakar rumah tangga dan tarif angkutan udara.

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: